CEGAH PENULARAN COVID-19, MAHASISWA KKN UNDIP CIPTAKAN ALAT HAND SANITIZER OTOMATIS SEDERHANA

Peterongan (11/8) KKN Tim II Universitas Diponegoro tahun 2021/2022 melaksanakan program kerja Monodisilin 2 yaitu Pembuatan Hand Sanitizer otomatis sederhana. program ini merupakan serangkaian pelaksanaan kegiatan KKN Universitas Diponegoro sesuai dengan tema KKN Universitas Diponegoro yaitu Pemberdayaan Masyarakat dalam kondisi pandemi Covid 19 Berbasis SDGS’s, anti narkoba dan kesadaran stunting.

https://ibb.co/D1cJrs1

Penyebaran covid-19 d Indonesia sudah berlangsung selama 2 tahun, walaupun kasus penyebaran covid-19 mulai mengalami penurunan akan teteapi virus covid-19 tidak pernah hilang dari sekeliling kita. Salah satu penyebaran covid-19 adalaham melalui transisi permukaan. Benda yang sudah tersentuk oleh penderita covid-19 dapat menjadi sumber media penyebaran virus. Menurut WHO, virus covid akan hilang minimal 4 hari
Hand Sanitizer tanpa sentuh otomatis adalah solusi alat untuk membersihkan tangan dari virus tanpa perlu menyentuh alatnya. Alat tanpa sentuh ini secara efektif dapat mengurangi media penyebaran virus. Menggunakan sensor infra merah alat ini dapat mendeteksi kehadiran tangan manusia dalam jarak dekat. Ketika sensor mendeteksi adanya tangan maka pompa air yang berada dibawah akan menyala dan menyalurkan hand sanitizer ke tangan pengguna.
Hand sanitizer ini disimpan di kantor kelurahan peterongan yang banyak menjadi tempat pelayanan masyarakat. Diharapkan dengan adanya alat ini dapat mengurangi penyebaran virus covid-19 di lingkungan peterongan.

Penulis : Noor Muhamad Rizki A
DPL : Heri Sugito, S.si, M. Sc