Sosialisasi Narkoba kepada Siswa-Siswi MTs Taqwal Ilah yang diselanggarakan oleh TIM 1 KKN UNDIP.

Semarang ( 27  Januari 2022)- Narkoba singkatan dari Narkotika, Psikotropika, dan bahan adiktif berbahaya lainya. Narkoba juga dapat menimbulkan sifat ketergantungan (Adiksi) fiksi dan psikologis. Penyalahgunaan Narkoba dan obat-obatan dikalangan generasi muda ni kian meningkat. Maraknya perilaku penyimpngan generasin muda tersebut. Dan pergaulan bebas yang sering terjadi di kaula muda era sekarang. Adapun banyak jenis narkoba yang paling sering digunakan adalah ganja yang sangt pesat untuk penyebarannya.

Di sinilah KKN UNDIP Kelurahan Meteseh, Kecamatan Tembalang memberikan informasi tentang dampak dari ketergantngan Narkoba, di MTs Taqwal Ilah Meteseh. Banyak sekali anak-anak milenial yang sangat mengkhawatirkan dalam dunia bergaul. Pendampingan, penyampaian informasi setidaknya dapat membantu membuka pola pikir dari Siswa-Siswi Taqwal Ilah. Karena mereka adalah penerus bangsa yang diharapak dapat memberikan warna tersendiri dalam segala bidang bisnis maupun pekerjaan.