MINIMNYA PENGETAHUAN ILMU TERNAK BISA MENGAKIBATKAN TERNAK MENJADI KURANG GIZI DAN KURUS

IMG-20220729-WA0029

Cibinong (29/7) mahasiswa peternakan mengadakan pengedukasian kepada pemilik ternak terkait jenis bahan pakan yang dapat membantu menambah bobot badan ternak secara cepat dan dan menghemat biaya pengeluran, serta memberikan bahan pakan konsentra kepada pemilik ternak agar membantu tumbuh kembang ternak.

Berdasarkah hasil survey lokasi KKN saya menemukan peternakan kecil milik bapak nurhali. Dengan bermodalkan keinginan membudiayakan kambing beliau membuat kandang kambing dan membeli kambing tanpa mengetahui komposisi kebutuhan ternak yang harus diberikan. Dengan permaslahan tersebut saya memberikan edukasi terkait kebutuhan ternak yang dimiliki oleh bapak nurhali.

IMG-20220726-WA0025

Saya sangat peduli akan tekat orang untuk melakukan pembibitan ternak terutama hewan ruminansia, setalah memberikan edukasi terkait jenis bahan pakan yang baik, saya bernisiatif membuatkan bahan pakan ternak fermentasi hiajaun yang kemudian diberikan kepada pemilik. Ternak tidak hanya fermentasi rumput saja saya juga memberikan konsetrak kepada pemilik ternak agar ternak dapt tumbuh dengan cepat dan memiliki tubuh yang sehat.

Penulis: Muhammad Dzakwan Cahyo Nirmolo
Mahasiswa Program Studi Peternakan, Fakultas Peternakan dan Pertanian,
KKN Tim II Universitas Diponegoro 2022.
Dosen Pembimbing Lapangan: Ir. Rudy Hartanto S.Pt., Ph.D., IPM.
Lokasi: Kelurahan Sukahati, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.