Pemberdayaan para pihak dalam perjanjian semprot mangga melalui sosialisasi hukum perjanjian dan pentingnya pengendalian penggunaan pestisida.
Tim Pengabdian Masyarakat UNDIP 2018 mengadakan kegiatan pemberdayaan para pihak dalam perjanjian semprot mangga melalui sosialisasi hukum perjanjian dan pentingnya pengendalian penggunaan pestisida. Kegiatan tersebut diadakan pada bulan Januari 2019 di balai pertemuan warga desa. Peserta dari kegiatan tersebut yaitu para warga desa khususnya para petani mangga. Tujuan dari dilaksanakannya kegiatan untuk memberikan edukasi dan pelatihan mengenai perjanjian semprot mangga melalui sosialisasi hukum perjanjian dan pentingnya pengendalian penggunaan pestisida.